Pemuda ICMI Sulsel dan BI Ajak Generasi Muda Lawan Judi Online Lewat Literasi Keuangan Digital

Makassar,—Fenomena keuangan digital di Indonesia tengah memasuki fase yang kompleks. Di satu sisi membawa kemudahan transaksi, namun di sisi lain juga menimbulkan ancaman serius seperti penipuan daring dan judi online yang kian marak. Lanjutkan membaca Pemuda ICMI Sulsel dan BI Ajak Generasi Muda Lawan Judi Online Lewat Literasi Keuangan Digital

Nana Palaha Nahkodai BARET ICMI Takalar

Takalar,- Badan Reaksi Cepat (BARET) Ikatan Cendekiawan Muslim Indonesia Kabupaten Takalar (ICMI) resmi terbentuk di Kabupaten Takalar, dalam waktu dekat akan launching. Perintisan Badan Reaksi Cepat di Kabupaten Takalar yang merupakan badan otonom ICMI itu, dipimpin oleh Nana Palaha sebagai Ketua Pokja dan Firmansyah Demma sebagai Sekretaris Pokja. Menanggapi hal tersebut, Nana Palaha yang ditunjuk sebagai Ketua Pokja mengatakan, bahwa dirinya siap mendedikasikan diri untuk … Lanjutkan membaca Nana Palaha Nahkodai BARET ICMI Takalar