Dekranasda Makassar Peroleh Rp75 Juta di Ajang INACRAFT 2025

JAKARTA,–Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Kota Makassar berhasil mencatatkan penjualan sebesar Rp75 juta dari hasil penjualan koleksi produk binaannya pada ajang The Jakarta International Handicraft Trade Fair (INACRAFT) 2025 yang digelar di Jakarta International Convention Center (JICC), sejak 1 hingga 5 Oktober 2025. Lanjutkan membaca Dekranasda Makassar Peroleh Rp75 Juta di Ajang INACRAFT 2025

Makassar Wakili Sulsel di INACRAFT, Aliyah Sampaikan Rasa Bangga

Jakarta,–Wakil Wali Kota Makassar yang juga Pembina Dekranasda Makassar, Aliyah Mustika Ilham, berkunjung ke booth Dekranasda Kota Makassar pada ajang The Jakarta International Handicraft Trade Fair (INACRAFT) 2025 yang berlangsung di Jakarta International Convention Center (JICC), Jumat (3/10/2025). Lanjutkan membaca Makassar Wakili Sulsel di INACRAFT, Aliyah Sampaikan Rasa Bangga