Kadis Pertanahan Hadiri Rapat Persiapan Kunjungan Tim Verifikasi Lapangan SSIC Pinisi Terkait IPRO Stadion Untia

Pemerintah Kota Makassar terus mendorong percepatan investasi strategis melalui program Smart Sustainable Industrial City (SSIC) Pinisi. Dalam rangka itu, dilaksanakan rapat persiapan kunjungan tim verifikasi lapangan SSIC Pinisi terkait Investment Project Ready to Offer (IPRO) Stadion Untia. Lanjutkan membaca Kadis Pertanahan Hadiri Rapat Persiapan Kunjungan Tim Verifikasi Lapangan SSIC Pinisi Terkait IPRO Stadion Untia