Begini Cara Daftar Beasiswa ke Universitas Al Azhar
Kementerian Agama membuka pendaftaran seleksi calon mahasiswa Indonesia yang ingin melanjutkan studi ke Universitas Al-Azhar, Kairo, Mesir, tahun akademik 2025. Seleksi diperuntukkan bagi lulusan Madrasah Aliyah, Pendidikan Diniyah Formal Ulya, dan satuan pendidikan muadalah yang memenuhi kriteria. Lanjutkan membaca Begini Cara Daftar Beasiswa ke Universitas Al Azhar

Anda harus log masuk untuk menerbitkan komentar.