Anggaran Perubahan Kota Makassar 2025 Capai Rp5,1 Triliun

Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin dan Wakil Wali Kota Makassar, Aliyah Mustika Ilham (Munafri-Aliyah) menegaskan komitmennya untuk merespons serta mengakomodir sejumlah poin aspirasi dan saran yang disampaikan DPRD Kota Makassar dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Perubahan Tahun Anggaran 2025. Lanjutkan membaca Anggaran Perubahan Kota Makassar 2025 Capai Rp5,1 Triliun

Putera Sampoerna Foundation Gandeng Pemkot Makassar Tingkatkan Kualitas Guru dan Sekolah

Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, menegaskan komitmennya untuk menempatkan guru sebagai prioritas utama dalam pembangunan sumber daya manusia. Ia menilai peningkatan kualitas pendidikan tidak bisa dilepaskan dari kesejahteraan dan kompetensi guru. Lanjutkan membaca Putera Sampoerna Foundation Gandeng Pemkot Makassar Tingkatkan Kualitas Guru dan Sekolah