Bridgestone Indonesia Luncurkan Ban M858, Solusi untuk Dongkrak Efisiensi dan Ketahanan Kendaraan Niaga
PT Bridgestone Tire Indonesia (Bridgestone Indonesia) memperkuat portofolio produknya dengan meluncurkan ban radial light truck (LSR) terbaru, Bridgestone M858 ukuran 7.50R16. Ban ini hadir sebagai solusi andal untuk mendukung mobilitas dan operasional sektor usaha logistik serta transportasi niaga di berbagai medan jalan di Indonesia. Lanjutkan membaca Bridgestone Indonesia Luncurkan Ban M858, Solusi untuk Dongkrak Efisiensi dan Ketahanan Kendaraan Niaga
