Wali Kota Munafri Tanam Mangrove di Untia, Ingatkan Warga Pentingnya Menjaga Lingkungan
Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, menghadiri kegiatan penanaman mangrove di kawasan wisata mangrove Dermaga A, Kelurahan Untia, Kecamatan Biringkanaya, Minggu (1/6/2025). Lanjutkan membaca Wali Kota Munafri Tanam Mangrove di Untia, Ingatkan Warga Pentingnya Menjaga Lingkungan
