PT Semen Tonasa Resmi Umumkan Perubahan Susunan Direksi dan Dewan Komisaris

PT Semen Tonasa, anak usaha PT Semen Indonesia (Persero) Tbk (SIG), secara resmi mengumumkan perubahan susunan direksi dan dewan komisaris. Perubahan ini diputuskan melalui Keputusan Pemegang Saham sebagai pengganti Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) pada Jumat (15/8/2025). Lanjutkan membaca PT Semen Tonasa Resmi Umumkan Perubahan Susunan Direksi dan Dewan Komisaris