Kunjungi Posyandu Teratai 5, DPPKB Makassar Laksanakan Intervensi Serentak Pencegahan Stunting

Plt.Kepala Dinas Pengendalian penduduk, Syahruddin, S.Sos., M.Adm. Pemb. hadir dan mendampingi Ketua Tim penggerak PKK Kota Makassar, Hj Indira Yusuf Ismail dan Pj. Ketua Tim Penggerak PKK Provinsi Sulawesi Selatan, Minus Triyanti Zudan mengunjungi Posyandu Teratai 5 Kota Makassar, Senin (24/6/2024). Lanjutkan membaca Kunjungi Posyandu Teratai 5, DPPKB Makassar Laksanakan Intervensi Serentak Pencegahan Stunting