Kisah Haru Afril Paskibraka Nasional, Jual Kompor untuk Biaya ke Jakarta
Perjalanan Paulus Gregorius Afrizal yang biasa dipanggil Afril, siswa kelas XI SMA Katolik Frateran (Smater) Maumere, Kabupaten Sikka, Nusa Tenggara Timur (NTT) untuk bisa sampai ke jakarta sebagai anggota Paskibraka Nasional, penuh dengan perjuangan. Lanjutkan membaca Kisah Haru Afril Paskibraka Nasional, Jual Kompor untuk Biaya ke Jakarta
