Pemkot akan Bangun Dua Puskesmas Baru
Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar terus berupaya meningkatkan infrastruktur layanan kesehatan dengan merencanakan membanguna dua fasilitas kesehatan baru yaitu Puskesmas Sudiang Raya, dan Puskesmas Kaluku Bodoa. Lanjutkan membaca Pemkot akan Bangun Dua Puskesmas Baru
