HUT ASITA ke-55, Aliyah Mustika Ilham Tegaskan Komitmen Pemkot Makassar Kembangkan Pariwisata

MAKASSAR,–Wakil Wali Kota Makassar yang juga Wakil Ketua DPD ASITA Sulawesi Selatan, Aliyah Mustika Ilham, menghadiri acara Syukuran dan Doa Bersama dalam rangka Hari Ulang Tahun (HUT) ASITA ke-55 Tahun, yang mengusung tema “Mewujudkan Pariwisata yang Berkelas dan Berkelanjutan Menuju Indonesia Emas 2045”. Kegiatan ini digelar di Kapal Phinisi, Anjungan Pantai Losari, Jalan Penghibur, Makassar, Rabu (7/1/2026). Lanjutkan membaca HUT ASITA ke-55, Aliyah Mustika Ilham Tegaskan Komitmen Pemkot Makassar Kembangkan Pariwisata

Sulsel Fokus Selesaikan 6 Kasus Sengketa Lahan Strategis, Libatkan Jaksa Khusus

Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan secara aktif menangani enam perkara sengketa lahan milik daerah yang tersebar di lokasi-lokasi strategis. Penanganan hukum ini melibatkan kolaborasi khusus dengan Jaksa Pengacara Negara (JPN) demi mempercepat penyelesaian dan mengamankan aset publik. Lanjutkan membaca Sulsel Fokus Selesaikan 6 Kasus Sengketa Lahan Strategis, Libatkan Jaksa Khusus

Pemprov Sulsel Menang Kasasi di MA, Gubernur Sulsel: Alhamdulillah Berkah-Nya untuk Warga Manggala

MAKASSAR,–Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan kembali menorehkan keberhasilan dalam upaya penyelamatan aset daerah. Melalui putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia, Pemprov Sulsel dinyatakan menang kasasi atas sengketa lahan seluas 52 hektare yang berada di Kecamatan Manggala, Kota Makassar. Lanjutkan membaca Pemprov Sulsel Menang Kasasi di MA, Gubernur Sulsel: Alhamdulillah Berkah-Nya untuk Warga Manggala

Pasca Dilantik, Ketua RW 07 Tamajene Segera Susun Program Bersama Warga

Makassar,–Segera setelah pelantikan Ketua RT dan RW se-Kota Makassar, Hasbullah, Ketua RW 07 Kelurahan Karuwisi Utara, Kecamatan Panakukang, langsung bergerak menyusun program dengan merangkul seluruh elemen warga. Langkah awal dilakukan melalui acara syukuran dan silaturahmi di kediamannya, Jumat (2/1/2026). Lanjutkan membaca Pasca Dilantik, Ketua RW 07 Tamajene Segera Susun Program Bersama Warga