Pemkot Makassar dan MLIT Jepang Bahas Transportasi Layani Warga Antar Pulau di Makassar

Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, memanfaatkan momentum kehadirannya di Asia Smart City Conference (ASCC) 2025 untuk mendorong lahirnya kerja sama internasional yang dapat menjawab kebutuhan masyarakat kepulauan di wilayah Kecamatan Sangkarrang, mulai dari aksesibilitas hingga pengembangan infrastruktur berbasis teknologi. Lanjutkan membaca Pemkot Makassar dan MLIT Jepang Bahas Transportasi Layani Warga Antar Pulau di Makassar

Asisten I Andi Muh. Yasir Tegaskan: Setiap Rumah di Makassar Wajib Punya Tempat Pemilahan Sampah

Makassar,—Pemerintah Kota Makassar menegaskan komitmennya dalam memperkuat tata kelola lingkungan. Asisten I Pemkot Makassar, Andi Muhammad Yasir, menekankan bahwa setiap rumah di Kota Makassar wajib memiliki tempat pemilahan sampah sebagai langkah nyata mengurangi beban sampah kota. Lanjutkan membaca Asisten I Andi Muh. Yasir Tegaskan: Setiap Rumah di Makassar Wajib Punya Tempat Pemilahan Sampah

Pelatihan Pelayanan Prima dan Bahasa Isyarat Perkuat Layanan Inklusif di Poltekpar Makassar

Makassar,—Politeknik Pariwisata (Poltekpar) Makassar menggelar pelatihan pelayanan prima dan pelatihan bahasa isyarat pada 22–23 November di Gedung Amanna Gappa, sebagai bagian dari komitmen peningkatan kualitas layanan publik dan penguatan budaya kampus inklusif. Lanjutkan membaca Pelatihan Pelayanan Prima dan Bahasa Isyarat Perkuat Layanan Inklusif di Poltekpar Makassar

Makassar Siapkan Perda Kota Sehat: Memperkuat Komitmen Menuju Kota yang Berkelanjutan dan Berdaya Saing

Makassar,—Pemerintah Kota Makassar bersama Forum Kota Sehat dan berbagai pemangku kepentingan tengah mematangkan penyusunan naskah Akademik Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) Kota Sehat sebagai langkah strategis untuk memperkuat fondasi hukum pembangunan kota yang sehat, berkelanjutan, dan berdaya saing. Lanjutkan membaca Makassar Siapkan Perda Kota Sehat: Memperkuat Komitmen Menuju Kota yang Berkelanjutan dan Berdaya Saing

Kanwil DJP Sulselbartra dan KPP Madya Makassar Beri Apresiasi kepada 8 Wajib Pajak Terpilih

Makassar,–Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Sulawesi Selatan, Barat, dan Tenggara bersama Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Madya Makassar menyelenggarakan Forum Konsultasi Publik (FKP) yang dirangkaikan dengan Tax Awards dan penyerahan Taxpayer’s Charter, bertempat di Aula Phinisi Lantai 5 Gedung Kanwil DJP Sulselbartra, Selasa (18/11/2025). Lanjutkan membaca Kanwil DJP Sulselbartra dan KPP Madya Makassar Beri Apresiasi kepada 8 Wajib Pajak Terpilih