Appi: Kader PMII Harus Jadi Teladan Generasi Muda
Makassar,–Semangat kebersamaan dan nilai-nilai keteladanan Rasulullah SAW mewarnai peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW dan Doa Kebangsaan yang digelar Pengurus Cabang Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Kota Makassar di Masjid Raya Makassar, Kamis (16/10/2025) malam. Lanjutkan membaca Appi: Kader PMII Harus Jadi Teladan Generasi Muda
