DPRD Makassar Sidak Tempat Hiburan Malam Tak Berizin
Sejumlah anggota DPRD Kota Makassar menggelar inspeksi mendadak (Sidak) ke sejumlah tempat hiburan malam (THM) pada Jumat malam (13/12/2024). Sidak ini dilakukan sebagai tindak lanjut atas laporan masyarakat terkait dugaan adanya THM yang beroperasi tanpa izin lengkap. Lanjutkan membaca DPRD Makassar Sidak Tempat Hiburan Malam Tak Berizin
