Dukung Lingkungan, BMPD dan BI Serahkan 1.000 Bibit Pohon ke Pemkot Makassar

Badan Musyawarah Perbankan Daerah (BMPD) Sulawesi Selatan bersama Bank Indonesia (BI) Makassar menggelar kegiatan QRIS Tap Run dan Porsebank+ yang dirangkaikan dengan penyerahan simbolis 1.000 bibit pohon kepada Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Makassar, Minggu (27/7/2025), di kantor BI Makassar, Jl. Jenderal Sudirman. Lanjutkan membaca Dukung Lingkungan, BMPD dan BI Serahkan 1.000 Bibit Pohon ke Pemkot Makassar

Jelang Launching, Pemkot Makassar Beri Penghargaan Kreator Nama “Makassar Super Apps”

Makassar,–Pemerintah Kota Makassar memberikan penghargaan khusus kepada para pemenang kompetisi penamaan aplikasi layanan terpadu yang kini diberi nama “Lontara+”. Penghargaan berupa sertifikat dan hal lainya, diserahkan pada agenda Congratulatory Sailing Dinner dan Media Gathering, di kapal pinisi, laut pantai Losari Makassar, Sabtu (26/7/2025). Hadir dalam acara ini, Wali Kota Makassar Munafri Arifuddin, Wakil Wali Kota Aliyah Mustika Ilham, Ketua TP PKK Melinda Aksa Mahmud, Sekda … Lanjutkan membaca Jelang Launching, Pemkot Makassar Beri Penghargaan Kreator Nama “Makassar Super Apps”