BNI Makassar Dukung Pasar Murah Peringatan HUT ke-356 Sulsel

MAKASSAR,–Sebagai rangkaian peringatan Hari Jadi ke-356 Provinsi Sulawesi Selatan (Sulsel), PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI turut serta mendukung penyelenggaraan Pasar Murah yang digelar Pemerintah Provinsi Sulsel. Kegiatan ini bertujuan meringankan beban masyarakat dengan menyediakan kebutuhan pokok berharga terjangkau. Lanjutkan membaca BNI Makassar Dukung Pasar Murah Peringatan HUT ke-356 Sulsel

BNI Pinrang Promosikan Program Rejeki wondr BNI 2025 di Pasar dan Pusat Pertokoan

Pinrang,–PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI terus memperluas penetrasi layanan perbankan ke masyarakat melalui berbagai strategi promosi yang aktif dan terstruktur. Salah satunya melalui kegiatan selling day yang secara rutin digelar oleh BNI Kantor Cabang Pembantu (KCP) Pinrang di berbagai titik strategis di Kabupaten Pinrang, Sulawesi Selatan. Kegiatan yang dilaksanakan setiap akhir pekan ini menyasar area pasar hingga pusat pertokoan. Tujuannya tidak hanya … Lanjutkan membaca BNI Pinrang Promosikan Program Rejeki wondr BNI 2025 di Pasar dan Pusat Pertokoan

Transformasi Digital BNI: Meningkatkan Jangkauan Dan Kualitas Layanan

Transformasi digital Bank Negara Indonesia (BNI) merupakan sebuah keharusan. Hal ini didorong oleh pesatnya perkembangan ekonomi digital di Asia Tenggara, khususnya Indonesia, sebagaimana dilaporkan dalam penelitian Temasek dan Google tahun 2024. Ekonomi digital Indonesia memberikan kontribusi terbesar terhadap total nilai ekonomi digital Asia Tenggara.   Lanjutkan membaca Transformasi Digital BNI: Meningkatkan Jangkauan Dan Kualitas Layanan